INDOSPORT.COM – Penentuan juara Liga Inggris musim 2021-2022 menjadi milik Manchester City dan Liverpool yang akan berakhir sampai titik darah penghabisan.
Sampai pekan ke-37 saja, keduanya masih bersaing ketat di klasemen dengan selisih satu poin. Apa pun bisa terjadi pada partai terakhir yang bakal dimainkan pada 22 Mei mendatang.
Lihat lebih lengkap…