INDOSPORT.COM – Rekrutan baru Manchester United dari Atalanta, Amad Traore, memiliki prospek cerah yang bisa membuat dirinya bersinar meniti karir di Liga Inggris.
Pada 5 Oktober 2020 waktu setempat, Manchester United sukses mendatangkan pemain sayap Atalanta yang bernama Amad Traore. Mereka merekrutnya sebagai alternatif Jadon Sancho.
Lihat lebih lengkap…