INDOSPORT.COM – Hasil BWF World Tour Finals 2023 antara Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri vs Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae hari ini, dimenangkan oleh bintang bulutangkis Korea Selatan.
Bertemu di Hangzhou Olympic Sports Centre Gymnasium pada Kamis (14/12/23) siang WIB, wakil Indonesia, Bagas/Fikri, kalah dramatis dari Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae, dengan skor 9-21, 12-21.
Lihat lebih lengkap…