INDOSPORT.COM – Dua putra Lionel Messi, Thiago dan Mateo telah bergabung dengan akademi sepak bola Paris Saint-Germain (PSG).
Dua putra Lionel Messi perlahan-lahan mulai mengikuti jejak sang ayah sebagai bintang sepak bola. Dilansir dari The Sun, Thiago dan Mateo telah bergabung dengan tim yunior Paris Saint-Germain.
Lihat lebih lengkap…