Home Lifestyle Sports Dilepas ke Real Madrid, Kylian Mbappe Butuh Berkat PSG

Dilepas ke Real Madrid, Kylian Mbappe Butuh Berkat PSG

568
0
dilepas-ke-real-madrid,-kylian-mbappe-butuh-berkat-psg

INDOSPORT.COM – Hasrat Real Madrid daratkan Kylian Mbappe untuk cicipi LaLiga Spanyol 2021-2022 benar-benar bisa terjadi usai adanya kesepakatan personal. Akan tetapi, sang bintang tetap butuh berkat dari Paris Saint Germain (PSG).

Masa depan pemain muda Timnas Prancis itu memang jadi perdebatan dalam beberapa tahun belakangan. Maklum saja, ia memiliki statistik mumpuni 131 gol dan 61 assists dalam 170 pertandingan tim asal Kota Mode tersebut.
Lihat lebih lengkap…