INDOSPORT.COM – Ketua umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan ada satu sosok yang berperan besar di balik naturalisasi Ivar Jenner dan Rafael Struick. Sosok penting itu adalah Waketum PSSI, Zainudin Amali.
Bukan tanpa alasan Erick Thohir memberikan pernyataan itu. Pasalnya proses naturalisasi dua pemain keturunan Indonesia-Belanda itu dilakukan berkat ada rekomendasi Zainudin Amali saat masih menjabat sebagai Menpora.
Lihat lebih lengkap…