INDOSPORT.COM – Diogo Jota kini mengalami peningkatan nilai hingga dua kali lipat hanya dalam waktu tiga bulan setelah penampilannya yang apik bersama Liverpool.
Diogo Jota didatangkan oleh Jurgen Klopp dari Wolves pada bursa transfer musim panas, atau tepatnya September 2020 lalu senilai 41 juta pounds atau setara 778 miliar rupiah.
Lihat lebih lengkap…