Home Lifestyle Sports Ini Ritual Wajib PSS Sleman untuk Cegah Penyebaran Covid-19

Ini Ritual Wajib PSS Sleman untuk Cegah Penyebaran Covid-19

445
0
ini-ritual-wajib-pss-sleman-untuk-cegah-penyebaran-covid-19

INDOSPORT.COM PSS Sleman sangat konsen akan kesehatan pemainnya. Guna melindungi pemainnya dari penyebaran Covid-19, mereka pun rutin melakukan tes antigen.

Tes ini wajib dilakukan kepada seluruh penggawa Super Elang Jawa. Tak hanya pemain, tes juga wajib diikutin oleh seluruh tim pelatih dan ofisial. Swab test itu dilakukan seminggu sekali.
Lihat lebih lengkap…