INDOSPORT.COM – Berikut ini adalah hasil pertandingan pekan kesembilan BRI Liga 1 2021/2022 antara Persela Lamongan vs Persik Kediri yang digelar pada Senin (25/10/2021) malam. Laskar Joko Tingkir mampu mendulang tiga poin berkat kemenangan 1-0 atas pasukan Macan Putih.
Persela akhirnya bisa memutus puasa kemenangan di tiga partai terakhir. Tim asuhan Iwan Setiawan tersebut untuk sementara merangsek ke sepuluh besar tabel klasemen dengan nilai 11.
Lihat lebih lengkap…