INDOSPORT.COM – Kabar buruk menimpa kubu timnas Indonesia jelang babak penyisihan Grup B Piala AFF 2020, setelah bintang mereka yakni Egy Maulana Vikri dipastikan absen.
Absennya Egy Mulana Vikri membela timnas Indonesia di Piala AFF dikonfirmasi oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi pada Kamis (02/12/21).
Lihat lebih lengkap…